Dalam rangka memenuhi kebutuhan pegawai
sesuai Rencana Kerja & Anggaran Perusahaan (RKAP) dan Rencana Jangka
Panjang Perusahaan (RJPP), Panitia Seleksi Penerimaan Pegawai PT
Brantas Abipraya (Persero) membuka kesempatan untuk putra-putri terbaik
bangsa Indonesia agar dapat berperan serta aktif dalam pembangunan
Indonesia dengan bergabung bersama untuk menduduki posisi berikut:
Web Programmer
Persyaratan:
- Usia Max. 27 tahun
- Pengalaman kerja sebagai web programmer minimal 3 tahun
- IPK Minimal 3
- Pendidikan minimal D3 Teknik Informatika
- Menguasai Pemrograman OOP dengan PHP
- Menguasai Javascript, HTML, CSS dan AJAX
- Menguasai Database MySQL / PostgreSQL
- Menguasai Framework PHP (CodeIgniter / Laravel / Zend)
- Mampu bekerja di sistem operasi apapun
- Jujur, rajin, teliti, inovatif dan komunikatif serta dapat bekerjasama dalam team
- Memiliki wawasan yang luas tentang teknologi informasi terkini serta sanggup bekerja dalam target
- Diutamakan Menguasai Pemrograman OOP dengan Java
- Diutamakan Menguasai Salah Satu Framework Java
- Diutamakan Mengetahui Networking
- Diutamakan Memiliki Sertifikat Keahlian di bidang Teknologi Informasi
Senior IT Manager
Persyaratan:- Laki-laki, usia maksimal 45 tahun per Mei 2016
- Pendidikan minimal S1 diutamakan S2 di bidang Management Informasi dan Teknologi atau yang setara
- Pengalaman minimal 3 tahun di senagai IT Manager di industri konstruksi atau sejenis
- Memiliki kemampuan organisasi yang kuat, termasuk kemampuan mengatasi masalah dengan cepat dan bekerja dengan minimum supervisi
- Mampu bekerja dengan tekanan dan schedule yang ketat, independen dan proaktif
- Excellent interpersonal and communication skills.
- Kemampuan sebagai pemimpin maupun sebagai anggota team
- Memiliki nilai budaya EPIC : Entrepreneurship, Professionalism, Innovative and Competitive.
Persyaratan:
- Pria, pendidikan min. S1 dan diutamakan S2 (Magister) Teknik Sipil,
- Usia maksimal 50 tahun.
- Berpengalaman min. 5 tahun di perusahaan kontraktor sipil sebagai Project Manager dalam proyek skala sedang dan besar, Diutamakan berpengalaman dalam proyek bangunan gedung tinggi (high rise building) diseluruh Indonesia.
- Memahami Proses Bisnis, Sistem kerja dan Metode Kerja bidang konstruksi,
- Memahami Sistem Manajemen Mutu ISO 9001, 14001, dan OHSAS 18001,
- Memahami Sistem Manajemen Kesehatan, dan Keselamatan Kerja (SMK3), dan
- Bersedia ditempatkan di seluruh Wilayah dan Pelosok Tanah Air.
- Aktif berbahasa Inggris baik secara lisan maupun tulisan.
Silakan melakukan pendaftaran secara online melalui laman :
Catatan:
- Hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti tahapan tes berikutnya.
- Segala proses penerimaan pegawai hanya melalui website resmi PT Brantas Abipraya (Persero)